Analysis of the Effect of Sitting Online Learning Position with Back Pain on Medical Students

Penulis

  • Ayu Andira Sukma Pasca Sarjana Kesehatan Masyarakat Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA

DOI:

https://doi.org/10.29303/jku.v11i2.650

Abstrak

Nyeri tulang belakang menjadi fenomenal tersendiri di masyarakat karena semakin tinggi dan semakin dini nya angka kejadian, yang menyebabkan penurunan produktivitas individu tersebut. Kasus ini juga semakin meningkat pada saat masa pandemic Covid 19 ini, dimana aktifitas belajar, diskusi, rapat atau aktifitas lain dilakukan secara online yang mengharuskan seseorang untuk duduk didepan komputer atau mobile phone dalam jangka waktu lama tanpa memperhatikan posisi saat kegiatan online. Pada mahasiswa kedokteran hal ini juga sangat berpengaruh, mereka berisiko tinggi terkena nyeri tulang belakang karena mereka memiliki kurikulum yang sangat padat yang membuat gaya hidup mereka menjadi tidak banyak bergerak, kegiatan harian yang penuh tekanan, lebih sedikit jam tidur, jam belajar yang panjang, praktikum, dan jadwal kuliah yang berturut-turut. Tujuan dari liratur jurnal ini diharapkan dapat menganalisis pengaruh posisi belajar online pada mahasiswa kedokteran dengan kejadian nyeri tulang belakang. Pencarian jurnal dilakukan melalui google scholar dengan cara menyaring jurnal penelitian yang terindex nasional maupun internasional dari tahun 2016-2021. Hasil penelitian menunjukkan adanya pengaruh posisi belajar online dengan kejadian nyeri tulang belakang pada mahasiswa kedokteran.

 

Referensi

Chandra, A., & Indra, L. (2020). Hubungan Nyeri Punggung Bawah Dengan Duduk Lama: Sebuah Tinjauan Literatur Naratif. 3. http://dx.doi.org/10.31219/osf.io/w68mu
Bakhtiar Choudhary, M. S., Choudary, A. B., Jamal, S., Kumar, R., & Jamal, S. (2020). The Impact of Ergonomics on Children Studying Online During COVID-19 Lockdown. Journal of Advances in Sports and Physical Education, 3(8), 117–120. https://doi.org/10.36348/JASPE.2020.V03I08.001
Sany, S. A., Tanjim, T., & Hossain, M. I. (2021). Low back pain and associated risk faktors among medical students in Bangladesh: a cross-sectional study. F1000Research, 10, 698. https://doi.org/10.12688/F1000RESEARCH.55151.1
Tasneem B, Erum S, Wasim A, Hussain A. (2018). Musculoskeletal Problems in Frequent Computer and Internet Users.
Can, S., & Karaca, A. (2019). Determination of musculoskeletal system pain, physical activity intensity, and prolonged sitting of university students using smartphone. Biomedical Human Kinetics, 11(1), 28–35. https://doi.org/10.2478/BHK-2019-0004
Bontrup, C., Taylor, W. R., Fliesser, M., Visscher, R., Green, T., Wippert, P. M., & Zemp, R. (2019). Low back pain and its relationship with sitting behaviour among sedentary office workers. Applied Ergonomics, 81(January 2020), 102894. https://doi.org/10.1016/j.apergo.2019.102894
Jan, S., & Klaus, M. (2012). Spinal Alignment and Low Back Pain Indicating Spine Shape Parameters. Low Back Pain Pathogenesis and Treatment. https://doi.org/10.5772/34614
Ilbeigi, S. (2017). The Relationship between Sitting Posture and Musculoskeletal Pain in Boy Elementary School Students. Journal of Ergonomics, 5(3), 41–49. https://doi.org/10.30699/jergon.5.3.41
Scheer, J. K., Tang, J. A., Smith, J. S., Acosta, F. L., Protopsaltis, T. S., Blondel, B., Bess, S., Shaffrey, C. I., Deviren, V., Lafage, V., Schwab, F., & Ames, C. P. (2013). Cervical spine alignment, sagittal deformity, and clinical implications: A review. Journal of Neurosurgery: Spine, 19(2), 141–159. https://doi.org/10.3171/2013.4.SPINE12838
Houglum, P.A., & Bertoti, D. B. (2012). Brunnstrom’s Clinical Kinesiology Sixth Edition (Vol. 53, Issue 9). www.fadavis.com

Diterbitkan

2022-06-30

Cara Mengutip

Sukma, A. A. (2022). Analysis of the Effect of Sitting Online Learning Position with Back Pain on Medical Students . Baphomet University : Situs Slot Online Gacor Terbaik Hari Ini Server Thailand Gampang Maxwin 2024, 11(2), 827–832. https://doi.org/10.29303/jku.v11i2.650

Terbitan

Bagian

Tinjauan Pustaka