Tingkat Pengetahuan dan Sikap tentang Metode Penatalaksanaan Jenazah Pasien COVID-19 pada Mahasiswa Program Studi Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran Universitas Mataram
DOI:
https://doi.org/10.29303/jku.v10i4.644Keywords:
covid19, jenazah, infeksiAbstract
Latar belakang: Corona virus of Disease (COVID-19) merupakan penyakit respirasi akut yang disebabkan oleh COVID-19 yang menyerang orgam paru-paru.. Masyarakat menganggap bahwa jenazah pasien covid dapat menyebarkan virus. Namun sebenarnya penanganan yang baik oleh tenaga medis pada jenazah pasien COVID-19 tidak akan memberikan penularan. Hal ini yang perlu dipahamkan kepada masyarakat. Di sini peran mahasiswa kedokteran sangat penting untuk dapat menyampaikan hal yang benar.
Metode : Penelitian dilakukan menggunakan total sampling. Instrumen penelitian berupa kuisioner yang terdiri dari 4 aspek pengetahuan dan 1 aspek sikap. Aspek pengetahuan yang ingin digali adalah pengetahuan tentang informed consent terkait penatalaksanaan jenaah covid-19
Hasil dan kesimpulan : Secara umum pengetahuan dan sikap mahasiswa kedokteran terhadap penatalaksanaan jenazah pasien COVID-19 pada kategori cukup dan baik dengan rata-rata 81,6% untuk pengetahuan dan 46,5 % untuk sikap.
References
2. Agung, P., Indra, N., & Satya, P. (2020). COVID- 19 dan Potensi Konflik Sosial.
3. Almuttaqi, A. I. (2020). Kekacauan Respons terhadap COVID-19 di Indonesia. Thc Insigjts, 1(13), 1–7.
4. Fakhruroji, M., Tresnawaty, B., Sumadiria, A. S. H., Risdayah, E., & Kunci, K. (2019). Strategi Komunikasi Publik Penanganan COVID-19 di Indonesia?: Perspektif Sosiologi Komunikasi Massa dan Agama.
5. Health and Safety Executive. (2005). Managing infection risks when handling the deceased?: guidance for the mortuary, post-mortem room and funeral premises, and during exhumation. 2003.
6. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. (2020). Pedoman Kesiapsiagaan Menghadapi Coronavirus Disease (COVID-19). Direkorat Jenderal Pencegahan Dan Pengendalian Penyakit, 1–88.
7. Nahdlatul, U. (2020). FIQIH PEMULASARAAN JENAZAH PASIEN COVID-19. 164, 1–7.
8. O’Keeffe, J. (2020). Death care during the COVID. National Collaborating Centre for Environmental Health,. https://doi.org/https://doi.org/10.5864/d2020-009
9. WHO Interm Guidance. (2020). Infection Prevention and Control for the safe management of a dead body in the context of COVID-19. Journal of Hospital Infection, 104(3), 246–251. https://doi.org/10.1016/j.jhin.2020.01.022
10. Windasari N, Manela C, Z. F. (2020). Dilemma in Handling Corpse with COVID-19 Protocol at Hospital in Padang, West Sumatra (Indonesia). https://doi.org/https://doi.org/10.21203/rs.3.rs-96982/v1